Bank Indonesia Ungkap Penyebab Industri Halal Diminati Banyak Negara

Logo atau ilustrasi Bank Indonesia. TEMPO/Imam Sukamto
Logo atau ilustrasi Bank Indonesia. TEMPO/Imam Sukamto

"Belum lagi konten media, market place halal. Sekarang sudah sangat siap dan pelaku ekonomi halal sangat menyadari itu," katanya.

Sementara itu, Asisten Pengembangan Ekonomi Sekda Kota Surakarta Agus Sutrisno mengatakan pemerintah daerah mendukung pengembangan ekonomi syariah tersebut.

"Nanti setelah bulan puasa kami rumuskan dengan Bank Indonesia, sekda, dan para tokoh pondok pesantren, untuk seperti apa nanti kami bisa mendukung. Ekosistem ekonomi syariah yang ada di Solo termasuk Soloraya akan kami dukung," katanya.


BACA: Bank Indonesia Perkirakan Inflasi 0,15 Persen Pada Mei 2021